Resep Membuat Oreo Cheesecake Lumer cocok buat camilan anak Hanya Dengan Lima Bahan By Eni Rohaeni

Resep Membuat Oreo Cheesecake Lumer cocok buat camilan anak Hanya Dengan Lima Bahan By Eni Rohaeni - Hallo sahabat Resep Masakan Keluarga, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Resep Membuat Oreo Cheesecake Lumer cocok buat camilan anak Hanya Dengan Lima Bahan By Eni Rohaeni, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Aneka Kue, Artikel Aneka Pudding, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Resep Membuat Oreo Cheesecake Lumer cocok buat camilan anak Hanya Dengan Lima Bahan By Eni Rohaeni
link : Resep Membuat Oreo Cheesecake Lumer cocok buat camilan anak Hanya Dengan Lima Bahan By Eni Rohaeni

Baca juga


Resep Membuat Oreo Cheesecake Lumer cocok buat camilan anak Hanya Dengan Lima Bahan By Eni Rohaeni

Kalau Bunda mau membuat camilan untuk anak, pas Banget nih, selain anak ga perlu jajan diluar, camilan bikin Bunda tentu lebih higienis, berikut aku kasih resep membuat Oreo Cheesecake Lumer yang super duper mantap deh, ingat bikin sendiri lebih sehat ya bun :-*

Bahan-bahan

oreo yg sudah d remuk remuk
1/2 batang keju yg sudah d parut
2 sdm maizena
2 sdm gula halus/ sesuai selera
5 gelas sedang susu cair


Langkah

Panaskan susu cair dan keju parut,di atas api kecil.tunggu sampai mendidih
Stlah mendidih masukan maizena yg sudah d cairkan terlebih dahulu
Setelah 5 menit adonan mengental angkat
Siap kan gelas ukuran jamu kecil atau sedang untuk wadah pertama susun yg pertama cream chesee,kedua oreo 2 sendok ketika cream chesse lagi...
Stlah semua tersusun,taburi keju parut sedik di atasnya dan beri toping oreo utuh seperti d gambar
Stlah selesai cake lumer d masukan k priser stlah memadat boleh di sajikan untuk anak,lbh enak d makan pas dingin ya bund... selamat mencoba :-*
Selamat Mencoba Bunda, semoga berhasil

Sumber : www.tips-trikmemasak.blogspot.co.id


Demikianlah Artikel Resep Membuat Oreo Cheesecake Lumer cocok buat camilan anak Hanya Dengan Lima Bahan By Eni Rohaeni

Sekianlah artikel Resep Membuat Oreo Cheesecake Lumer cocok buat camilan anak Hanya Dengan Lima Bahan By Eni Rohaeni kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Resep Membuat Oreo Cheesecake Lumer cocok buat camilan anak Hanya Dengan Lima Bahan By Eni Rohaeni dengan alamat link https://dapoeresepku.blogspot.com/2017/04/resep-membuat-oreo-cheesecake-lumer.html

Subscribe to receive free email updates: